Terlalu Kenyang Bikin Malas Ibadah
Memang betul, kadang ketika kenyang kita akan semakin malas dalam beraktivitas dan juga dalam ibadah. Ketika kenyang kita pun akan lebih senang untuk merebahkan...
Ambisi Besar Saat Ini Telah Mati
Ibnu Jarir Ath Thobari (Muhammad bin Jarir bin Yazid bin Kholid Ath Thobari) adalah ulama besar yang bisa jadi teladan dalam semangat untuk kita....
Kata Imam Syafi’i, Tinggalkan Pendapatku Jika Menyelisihi Hadits
Ketika suatu pendapat manusia berseberangan dengan sabda Rasul shallallahu ‘alaihi wa sallam, yang harus kita dahulukan adalah pendapat Nabi kita Muhammad shallallahu ‘alaihi wa...
Orang Bodoh Tidak Tahu Kedudukan Dirinya
Terkadang sebagian orang kurang yang kurang pemahaman mendeskreditkan sebagian ulama. Semacam yang sering dijelek-jelekkan adalah Syaikh Al Albani, ulama pakar hadits yang ma’ruf di...
Imam Syafi’i dalam Membagi Waktu Malam
Inilah contoh yang baik dari seorang imam yang sudah ma’ruf di tengah-tengah kita. Beliau memberi contoh bagaimana dalam membagi waktu malam untuk ibadah, belajar...
Tidak Ada Kata Terlambat untuk Belajar
Ada yang merasa bahwa ia sudah terlalu tua, malu jika harus duduk di majelis ilmu untuk mendengar para ulama menyampaikan ilmu yang berharga...
Candaan Seorang Ulama
Barangkali dalam pikiran kita, para ulama selalu serius ketika mengajar. Namun tidak demikian, mereka kadang mengisi pelajaran mereka dengan candaan atau guyonan. Di antara...
Aku Tidak Mau Berjabat Tangan dengannya Bukan Karena Dia Kudisan
Ulama besar yang dikenal telah melanglang buana hingga ke Eropa, India dan jazirah Arab, pembela tauhid dan sunnah di masa silam yang berasal dari...
Faedah dari Sopir Taxi yang Rajin Menghafal Al Qur’an
Baru kali ini ketika naik taxi, kami mendapatkan suasana berbeda. Di dalam taxi kami hanya sekitar 10 menit, namun banyak faedah yang bisa digali dari waktu yang singkat itu. Kisah ini saat kami studi di Saudi.
Shokr Al Ghomidi Membuktikan Barokahnya Waktu Pagi
Di Tanah Arab, kami sering perhatikan jarang toko yang buka di pagi hari, sekitar jam 7 pagi. Karena kebanyakan toko buka sampai larut malam....
Cahaya Allah akan Jauh dari Pelaku Maksiat
Sudah ma’ruf perkataan Imam Syafi’i di tengah-tengah kita mengenai jeleknya hafalan karena sebab maksiat. Tulisan ini sebagai ibrah bagi kita bahwa maksiat bisa mempengaruhi...
Akibat Dengki, Menuai Petaka pada Diri Sendiri
Ada seorang Arab Badui menemui khalifah al-Mu’tashim, lalu ia diangkat menjadi orang dekat dan orang kepercayaannya. Ia kemudian dengan leluasa dapat menemui isterinya tanpa...
Berkat Do’a Ibu
Do'a orang tua pada anak adalah do'a yang amat ampuh dan manjur. Baik do'a ortu tersebut adalah do'a kebaikan atau do'a kejelekan, keduanya sama-sama...
Sikap Menawan Da’i Buta
Betapa banyak da’i yang kedua bibirnya tidak perlu berucap sepatah kata pun akan tetapi dengan kondisi dan keistiqamahannya dapat membuat orang mendapatkan hidayah. Berikut...
Perhitungan pada Hari Perhitungan
Kisah berikut ini bukanlah kisah dari ulama besar. Kisah ini berasal dari orang biasa, namun mengandung pelajaran berharga agar jangan kita sibuk dengan kehidupan...
Teladan Semangat dalam Berderma
Teladan terbaik bagi kita adalah dari Rasul kita -Muhammad shallallahu 'alaihi wa sallam-. Kita akan saksikan bagaimana Nabi kita shallallahu 'alaihi wa sallam memberi...
Tidak Pernah Membiarkan Waktu Tanpa Faidah
Al Qasim bin Asakir menceritakan tentang Sulaim bin Ayyub -seorang ulama yang berkonsentrasi dalam bidang fikih dilihat dari karya-karyanya-. Beliau berkata mengenai Sulaim, "Sulaim...
Ilmu Tidak Diraih dengan Badan yang Malas
Ada sebuah kisah yang menarik yang dibawakan oleh Adz Dzahabi dalam Siyar A'lamin Nubala' yang bisa jadi motivasi bagi setiap penuntut ilmu. Kisahnya adalah...
Abud Dahdaa, Tidak Khawatir dengan Sedekah Harta
Sebagian kita selalu merasa khawatir ketika menginfakkan harta kita ke jalan yang benar. Infak di sini bisa jadi merupakan nafkah wajib untuk anak dan...